Pengertian program dan bahasa pemrograman

Posted by Didi Setyapramana On 2:55 AM 0 komentar

Pengertian program dan bahasa pemrograman

Yang dimaksud dengan program adalah kumpulan instruksi yang digunakan untuk mengatur computer agar melakukan suatu tindakan tertentu.Tanpa program,computer sesungguhnya tidak dapat berbuat apa-apa.Itulah sering dikatakan bahwa computer mengcakup tiga aspek penting,berupa perangkat keras(hardware),Perangkat lunak(software) yang dalam hal ini berupa program,dan perangkat akal (brainware) atau orang yang berperan dalam oprasi computer maupun pengenbangan perangkat luanak.Dengan kata lain,program meraupakan satu bagian penting pada komputeryang mengatur computer agar melakukan aksi yang seseuai dengan yang dikehendaki oleh pembuatnya.

Catatan Orang yang membuat program biasa desebut pemrogram(programer).dapun aktivitas yang berhubungan dengan pembuatan program dinakan pemrograman(programing)

Satu program program ditulis dengan mengikuti kaidah bahasa pemogrograman tertentu.Bahasa pemrograman dapat dianalogikan dengan bahasa yang digunakan manusia (bahasa manusia).Sebagaimana diketahui ,ada bermacam-macam bahasa manusia,seperti bahasa inggris ,Bahasa Indonesia,Ataupun bahasa batak.kumpulan instruksi dalam bahasa manusia yang berupa kalimat dapat anada analogikan dengan suatu program.Manusia dapat mengerjakan suatu instruksi berdasarakan kalimat-kalimat dan computer dapat menjalankan suatu instruksi menurut program.
Dalam konteks pemorograman,terdapat sejumlah bahasa pemorograman sperti Pascal,C,C++,dan BASIC .Sacra garis besar,bahasa –bahasa pemrograman dapat dikelompokan menjasdi:
1.bahasa beraras-Tinggi(High-level language)
2.bahasa berarasa rendah(low-level language)













Gambar.Kelompok bahasa pemrograman
Bahasa berarasa-tinggi adalah bahasa pemrograman yang berorientasi kepada bahasa bahasa pemrograman yang berorientasi kepada bahasa manusia.Program dibuat denganmenggunakan bahasa pemrograman yang mudah dipahami oleh manusia,biasanya mengguanakan kata-kata bahasa inggris Misal: IF untuk menyatan “JIka” dan AND untuk menyatakan “dan” yang termasuk dalam kelompok bahasa ini adalah bahasa C,C++,PASCAL,Dan Basic.
Bahasa beras rendah dalah bahasa pemrograman yang berorientasi kepada mesin.Bahasa ini menggunakan kode biner(yang hanya mengenal kode 0 dan 1) atau suatu kode sederhana untuk menggatikan kode-kode tertentu dalam system biner.Yang tergolong dalam kelompok bahasa ini adalah bahasa mesindan bahasa rakitan.Bahasa-bahasa seperti sperti itu sangat sulit diaphami untuk dpahami oleh orang awam dan sanagat membosnkan bagi pemrograman yang suadah terbaiasa dengan bahasa beraras tinggi.Pemrogram harus benar2 menguasai oprasi computer secara teksnis,namun bahasa generasi ini meberikan eksekusi program yang sangat cepat,Selain itu bahasa mesin sangat bergantung pada mesin(mchine dependent);Artinya,Bahasa mesin,anatar satu mesin dengan mesin yang lain jauh berbeda.Sebagai contoh,Tabel 1.1 memeperliahatkan tiga buah instruksi dalam bahasa mesin yang diterapkan pada IBM PC,yang berbasis sisteam opreasi DOS.Untuk mesin yang lauin,MIsalnya adalah micro computer.Kodenga berbeda.
Tabel 1.1 kode dalam bahasa mesin
Instruksi Bahasa Mesin Keterangan
B402 atau
1011 0100 0000 0010
B22A atau
1011 0010 0010 1010
CD21 atau
1100 1101 0010 0001
Mauatlah bilangan 2 ke resgiter AH
Muatlah bilangan 2 A hexadesimal ke regiter DL
Jalankan interupsi 21 hexadesimal
Tiga instruksi di atas digunkan untuk menampilakan tanda * pada layar Bandinkan dengan beberapa perintah berikut yang ditulis pada pemrograman beraras tinggi
WRITE(‘*’); (pada Pascal)
DISPLAY ‘*” .(pada COBOL)
PRINT “*” ( pada BASIC)
Printf(“*”) (pada C)
Cout<<”*”; (pada C++)
Tamapak bahwa bahasa mesin lebih panjang dan lebih sukar untuk dimengarti dibandingkan kode bahasa yang lebih berorientasi pada manusia


0 Response for the "Pengertian program dan bahasa pemrograman"

Post a Comment